Final Liga Champion 2016? Gerard Pique Ingin Barcelona vs Real Madrid! Posted: 04 Apr 2016 04:23 PM PDT Gerard Pique mengaku ingin duel Barcelona vs Real Madrid terjadi di final Liga Champion 2016. Keinginan ini bukan semata-mata demi membalaskan dendam, setelah Barca dipecundangi rival abadinya di Camp Nou 1-2 pada Minggu (3/4). Tetapi demi mempersembahkan kemenangan ‘yang tertunda’ kepada almarhum Johan Cruyff, legenda Barcelona. Mimpi klub Catalan memberikan kado terakhir untuk Johan Cruyff […] |
Jadwal Bola Hari Ini di TV: Liga Champion & Europa 2016 (Barca vs ATM, Dortmund vs Liverpool) Posted: 04 Apr 2016 04:05 PM PDT Jadwal bola hari ini di TV pada 6-8 April 2016 akan diisi oleh jadwal Liga Champion 2016 dan jadwal Liga Europa 2016. Big match dalam jadwal siaran langsung sepakbola pekan ini bukan cuma duel Barca vs ATM, tetapi juga PSG vs Manchester City, dan Borussia Dortmund vs Liverpool yang seluruhnya disiarkan live oleh RCTI. Jadwal […] |
Antonio Conte Datang, John Terry Urung Pergi? Posted: 04 Apr 2016 03:58 PM PDT Kedatangan manajer baru di sebuah klub terkadang memang memberikan harapan baru bagi tim maupun pemain. Tak terkecuali bagi Chelsea yang telah resmi mengumumkan penunjukkan Antonio Conte sebagai manajer anyar musim depan. Satu spekulasi yang beredar apakah kedatangan Conte akan membuat John Terry tetap dipertahankan atas permintaan sang manajer anyar? Seperti yang sudah diketahui, kontrak Terry […] |
Antonio Conte Resmi Jadi Manajer Chelsea Posted: 04 Apr 2016 03:57 PM PDT Antonio Conte akhirnya resmi dipilih sebagai manajer Chelsea untuk musim depan. Manajer asal Italia tersebut telah meneken kontrak berdurasi tiga tahun di Stamford Bridge dan akan mulai bergabung setelah ia selesai bertugas bersama Timnas Italia di Euro 2016 nanti. Kabar ini seolah membenarkan kabar sebelumnya dimana Conte dilaporkan sudah berada di London untuk melakukan finalisasi […] |
Milomir Seslija: Arema Cronus Pantas Menang! Posted: 04 Apr 2016 10:49 AM PDT Pelatih Arema Cronus, Milomir Seslija, senang bukan kepalang setelah skuat asuhannya sukses meraih gelar juara Piala Bhayangkara 2016 usai mengalahkan Persib Bandung dengan skor 2-0 di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) Jakarta, Minggu kemarin. Milomir Seslija pun menyebut bahwa Arema Cronus memang pantas menang di partai puncak itu. "Ini bagus buat Arema, saya bangga […] |
Barito Putera Berminat, Ini Kata Bayu Gatra Posted: 04 Apr 2016 10:40 AM PDT Bayu Gatra Sanggiawan angkat bicara mengenai kabar yang menyebutkan dirinya akan bergabung dengan Barito Putera setelah kontraknya di Sriwijaya FC selesai. Mantan pemain sayap andalan Timnas Indonesia U23 ini dikontrak oleh Sriwijaya FC hingga turnamen Piala Bhayangkara 2016 usai. Pemain asal Jember, Jawa Timur, ini membantah bahwa ia sudah bernegoisasi dengan pihak Barito Putera. Bayu […] |
Presiden Jokowi Berharap Masalah PSSI Segera Usai Posted: 04 Apr 2016 10:30 AM PDT Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) berharap masalah PSSI bisa segera rampung sebelum konfederasi sepakbola dunia atau FIFA menyelenggarakan kongres pada bulan Mei 2016 nanti. Jokowi mengatakan bahwa utusan pemerintah Indonesia telah bertemu dengan kepengurusan FIFA yang baru di bawah pimpinan Gianni Infantino. “Ya ini urusan PSSI. Jadi, pemerintah sudah berbicara dengan FIFA yang baru," […] |
Persiba Balikpapan Putuskan Ikut ISC 2016 Posted: 04 Apr 2016 10:22 AM PDT Manajemen Persiba Balikpapan menganulir keputusan terkait keikutsertaan tim Beruang Madu di ajang Indonesia Soccer Championship (ISC) 2016. Setelah sempat menyatakan tidak ikut, Persiba Balikpapan dikabarkan menarik keputusan tersebut dan memutuskan untuk turut berpartisipasi di ISC 2016 nanti. "Setelah melalui berbagai pertimbangan, akhirnya di putuskan bahwa Persiba Balikpapan akan mengikuti ISC 2016," demikian pernyataan resmi klub […] |
La Nyalla Mattalitti Diminta Pulang ke Indonesia Posted: 04 Apr 2016 10:15 AM PDT Ketua Kamar Dagang Indonesia (Kadin) yang juga Ketua Umum PSSI, La Nyalla Mattalitti, diminta oleh Jaksa Agung M. Prasetyo untuk segera pulang ke tanah air. La Nyalla sebelumnya telah ditetapkan sebagai tersangka korupsi oleh Kejaksaan Tinggi Jawa Timur dan akhirnya kabur ke luar negeri. “La Nyalla Mattalitti masih ditunggu kehadirannya. Saya mengharapkan kehadiran La Nyalla […] |
Berita Bola Terkini: Sengbah Kennedy ke Persipura Posted: 04 Apr 2016 10:04 AM PDT Berita Bola Terkini – Persipura Jayapura telah resmi menggaet pemain asing baru. Punggawa anyar tim Mutiara Hitam yang kini dibesut oleh pelatih Jafri Sastra itu adalah Sengbah Kennedy, gelandang serang asal Liberia yang pernah memperkuat Arema Cronus dan Persiwa Wamena. “Terjawab sudah siapa pemain asing terakhir yang memperkuat Persipura di ISC 2016. Dia adalah Sengbah Kennedy, […] |
Belum ada tanggapan untuk "Hot News: Final Liga Champion 2016? Gerard Pique Ingin Barcelona vs Real Madrid!"
Posting Komentar